MEPAGO.CO. ARSO- Nazar Wakil Ketua I DPD Partai Demokrat Provinsi Papua, yang juga Bupati Mamberamo Tengah, Bapak Ricky Ham Pagawak ( RHP ) kepada para hamba Tuhan di kabupaten Keerom direalisasikan, Minggu 27 Desember 2020 pagi.
Penyerahan batik secara simbolis sebanyak 240 helai pakaian oleh Ricky Ham Pagawak dilakukan di di Gereja Paroki ST. WILLIBRODUS ARSO, Selain Hamba Tuhan dari Gereja GIDI, juga Gereja Katolik, GKI, Pantekosta, Baptis, KINGMI dan ADVENT juga mendapat pakaian Batik. ‘’Batik ini sudah di ukur 2 bulan lalu. Ini juga sebagai kado Natal nuat para hamba Tuhan,’’ kata Ricky seperti dikutip dari group WA Partai Demokrat Papua. (***)
Editor : Robin Sinambela